Penilaian Tampilan Visual Feeds dan Postingan Instagram Hotel-hotel Berbintang di Kota Padang Sebagai Media Promosi Online
Main Article Content
Abstract
Penelitian berawal dari pengamatan peneliti terhadap tampilan visual feeds dan postingan Instagram hotel-hotel berbintang di kota Padang. Sementara masyarakat pada era milenial ini cenderung memanfaatkan Instagram sebagai sumber informasi ketika akan memesan hotel. Kemudian, banyaknya keluhan terhadap media promosi online hotel-hotel tersebut karena tidak memberi informasi sesuai yang diharapkan padahal sebenarnya fasilitas hotel tersebut bagus dan layak. Penelitian bertujuan untuk melihat tampilan visual feeds dan postingan Instagram hotel-hotel berbintang di kota Padang. Jenis penelitian adalah penelitian deskriptif dengan metode survei. Data penelitian didapat dengan menyebarkan angket penilaian yang disusun menggunakan skala likert kepada penilai yang meliputi ahli desain komunikasi visual, ahli pemasaran dan konsumen. Data dianalisis dengan menggunakan skor rata-rata berdasarkan klasifikasi penilai. Dari penelitian disimpulkan bahwa tampilan visual feeds dan postingan Instagram hotel-hotel berbintang di kota Padang tersebut berada pada kategori tidak baik, kurang baik, cukup dan baik. Dan tidak ada satu hotel berbintang pun yang berkategori sangat baik.
Article Details
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Jurnal Pendidikan dan Keluarga is an Open Access Journal. The authors who publish the manuscript in this journal agree to the terms of Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional. This permits anyone to copy, redistribute, remix, transmit and adapt the work provided the original work and source is appropriately cited. This means: (1) Under the CC-BY license, authors retain ownership of the copyright for their article, but authors grant others permission to use the content of publications in Jurnal Pendidikan dan Keluarga in whole or in part provided that the original work is properly cited. Users (redistributors) of Jurnal Pendidikan dan Keluarga are required to cite the original source, including the author's names, Jurnal Pendidikan dan Keluarga as the initial source of publication, year of publication, volume number, issue, and Digital Object Identifier (DOI); (2) Authors grant Jurnal Pendidikan dan Keluarga the right of first publication. Although authors remain the copyright owner.
Most read articles by the same author(s)
- Ayu Fransiska, Yuliana Yuliana, Pengaruh Periklanan Terhadap Minat Beli Kamar Di Imelda Hotel Waterpark Convention Padang , JURNAL PENDIDIKAN DAN KELUARGA: Vol 11 No 02 (2019): Jurnal Pendidikan dan Keluarga
- Redamasari Redamasari, Yuliana Yuliana, Pengaruh Motivasi Terhadap Prestasi Kerja Karyawan Di Daima Hotel padang , JURNAL PENDIDIKAN DAN KELUARGA: Vol 11 No 02 (2019): Jurnal Pendidikan dan Keluarga
- Amelia Rahmi, Yuliana Yuliana, Manajemen Pelayanan Operasional Di Hotel Bunda Padang , JURNAL PENDIDIKAN DAN KELUARGA: Vol 11 No 02 (2019): Jurnal Pendidikan dan Keluarga
- Yolanda Miranti, Yuliana Yuliana, Pengaruh Pengaruh Fasilitas Kamar Terhadap Kepuasan Tamu Menginap Di Hotel Pangeran Beach Padang , JURNAL PENDIDIKAN DAN KELUARGA: Vol 12 No 01 (2020): Jurnal Pendidikan dan Keluarga
- Nia Fista, Yuliana Yuliana, ANALISIS SANITASI PRODUK RAKIK DI ULAKAN KABUPATEN PADANG PARIAMAN , JURNAL PENDIDIKAN DAN KELUARGA: Vol 13 No 01 (2021): Jurnal Pendidikan dan Keluarga