Pengembangan Model Pembelajaran Berbasis Project Based Learning Mata Kuliah Manajemen Acara

Main Article Content

Rafidola Mareta Riesa Alfatah Haries Zengga Zengga Ranti Komala Dewi Sari Mustika

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan mengenai model pembelajaran berbasis proyek dan untuk mengetahui gambaran persepsi mahasiswa Program Studi Destinasi Pariwisata terhadap model pembelajaran berbasis proyek. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kuantitatif dengan menggunakan kuesioner sebagai instrument penelitian. Subyek penelitian ini adalah mahasiswa yang mengambil mata kuliah Manajemen Acara. Hasil dari penelitian ini adalah model pembelajaran Project Based Learning (PjBL) sangat sesuai diterapkan di mata kuliah Manajemen Acara Prodi Destinasi Pariwisata.

Article Details

How to Cite
RIESA, Rafidola Mareta et al. Pengembangan Model Pembelajaran Berbasis Project Based Learning Mata Kuliah Manajemen Acara. JURNAL PENDIDIKAN DAN KELUARGA, [S.l.], v. 14, n. 02, p. 9-15, dec. 2022. ISSN 2549-9823. Available at: <http://jpk.ppj.unp.ac.id/index.php/jpk/article/view/1121>. Date accessed: 22 jan. 2025. doi: https://doi.org/10.24036/jpk/vol14-iss02/1121.
Section
Articles